Selain memeriahkan, FK3O juga merayakan hari jadinya yang ke-14 di pameran mobil bekas Moladin Mocarfest.
Moladin mengadakan Mocarfest di QBig BSD dan merangkul para pedagang mobil bekas rumahan untuk hadirkan unitnya.