Speaker limited edition Focal P60 khusus mobil Porsche keluaran terbaru di Indonesia sudah hadir, hanya 911 set saja di seluruh dunia.
Audioworkshop selaku distributor Focal, hadir di pameran Indonesia International Motor Show (IIMS) Hybrid 2022 dengan meluncurkan produk Focal Inside dan debut publik untuk experience-nya.
Audioworkshop siap ramaikan IIMS Hybrid 2022 dengan menghadirkan beragam produk audio kelas dunia.
Focal tawarkan opsi upgrade speaker plug and play khusus mobil BMW dan MINI yang mudah dipasang dan memiliki kualitas suara lebih baik.
Produk car audio plug and play Focal Inside ternyata sudah tersedia untuk 3 pabrikan terpopuler, yaitu Toyota, BMW, dan Mercedes-Benz.
Focal menyediakan speaker plug and play untuk mobil Toyota dan menariknya sudah 2-way, yaitu IS 165 TOY.