EMMA kembali adakan kontes car audio di pameran GIIAS 2023, dan ada kelas baru.
Pabrikan komponen otomotif Denso mulai tawarkan solusi pengguna kendaraan, melalui peluncuran produk baru di pameran GIIAS 2023.
BMW Indonesia hadirkan sejumlah lini baru di GIIAS 2023, dengan beragam jenis mobil dan motor penggerak.
Distributor Laris Chandra kembali berpameran di GIIAS 2023, menghadirkan beberapa produk perawatan mobil inovatif Armor All.
Pada ajang tahunan ini, kami berkesempatan merasakan impresi berkendara yang beda pada Mitsubishi XForce varian Ultimate di area test drive.
Porsche Indonesia luncurkan dua model baru di GIIAS 2023, yang keduanya dapat menaklukan berbagai medan jalanan.
Wuling hadirkan Alvez full audio Venom di pameran GIIAS 2023, yang menjadi dealer option.
Setelah sukses menggaet banyak pengunjung pameran otomotif, kini mobile cafe hasil kolaborasi Wuling Motors (Wuling) bersama Kopi Nako kembali hadir dalam perhelatan GIIAS 2023.
Menggandeng Yamaha Corporation yang merupakan kampiun di dunia musik, Mitsubishi Motors benamkan sistem audio premium di SUV XForce.
Gebrakan Great Wall Motors, grup otomotif asal Tiongkok di GIIAS 2023 menghadirkan tiga merek baru, yakni Haval, Ora dan Tank.
Wuling menampilkan total 14 unit display termasuk rangkaian special display Air ev yang menjadi inspirasi multiguna di booth seluas 1.287 m2 yang berlokasi di Hall 9.
Subaru hadirkan konsep dua slam berbeda di pameran GIIAS 2023, berkat core technology di kedua mobil barunya.
Lexus Indonesia luncurkan All-New LM sebagai MPV mewah dan lebih ramah lingkungan dengan mesin hybrid.
Tiga varian ini menawarkan berbagai kemudahan untuk menjadi solusi mobilitas perkotaan bagi para penggunanya.
Mazda Resmi Berpameran di GIIAS 2023, hadirkan produk inovatif dan brand essence barunya.
Wuling Motors (Wuling) mengajak empat komunitas resminya melihat tampilan eksterior dan interior flagship SUV terbaru Wuling, yaitu New Almaz RS di GIIAS 2023.
Dalam pemaparannya, produk BRQ Fuel Catalyst dirancang untuk bekerja mempertahankan kualitas BBM sebagaimana spesifikasi seharusnya.
Wuling luncurkan Air EV Lite sebagai varian yang lebih terjangkau, tepatnya di bawah Rp. 200 juta.
Dimana untuk pembelian Wuling New Alvez dan kendaraan listrik pertama Wuling di Indonesia, Air ev di GIIAS 2023 akan mendapat promo istimewa dari Wuling Finance.
Pada gelaran GIIAS 2023 ini, Noisekill menggandeng figur influencer otomotif Motomobi meluncurkan produk peredam mobil berbobot ringan