Dimana pada final kompetisi audio mobil bertajuk Amoplus Sound Competition (ASC) 2023 berhasil menggaet total sebanyak 300 peserta, sepertiganya merupakan wajah baru.
Seri terakhir Indonesia Drift Series 2023 menghadirkan keseruan yang berbeda dibanding tahun-tahun sebelumnya.
Digelar di Klub Kelapa Gading, Jakarta Utara pada 16 Desember 2023, seri ke-4 Mobile Sound (MSF) berinovasi dengan membuka tiga kelas khusus mobil listrik.
Concept Motorsport ajak ngopi para penggemar otomotif, dengan mengadakan meet-up Cars and Coffee di gerai coffee shop terbaru di PIK.
Alpine hadirkan produk upgrade car audio dengan
Dihadiri banyak pelaku industri terkait kaki-kaki dan pemilik mobil modifikasi yang meramaikan, Indonesia Wheels Day sukses digelar
Indonesia Wheels Day siap diadakan untuk sosialisasi ganti pelek aftermarket yang proper.
International Automodified Jakarta 2023 sukses diadakan, setelah melibatkan berbagai pelaku otomotif ternama.
Motovillage undang komunitas otomotif terutama mobil dan sepeda motor untuk ramaikan meet-up Motover5ary NitroFesta, dalam rangka perayaan hari jadinya yang ke-5.
EMMA Asian Finals 2023 diadakan di Indonesia, diikuti oleh sejumlah peserta dari instalatur top.
Gerai Cartens Autosound rangkul para pecinta audio, melalui pameran Alpine Day.
The Elite tetap mengadakan meet-up Morning Drivers Club, dan menghadirkan inovasi baru.
Kontes Terminal 3 Auto Modified lebih kompetitif dengan penambahan kategori modifikasi.
I-CAN kembali gelar kompetisi audio mobil di Jakarta dan Banjarmasin, dimana waktu penyelenggaraannya diadakan bersamaan.
Garage One adakan G1 Fest untuk mengapresiasi para pelaku modifikasi mobil,
Koleksi mobil Kedai Built-Up tampil di acara Kolaborasi Market Fest, pertemukan otomotif dengan kuliner khas Palembang.
Autoday Indonesia adakan Meet-Up Xperience Chill seri pertama, yang menghadirkan momen berkumpul dengan nuansa baru.
Soulnation akan kembali diadakan oleh The Elite Production dan beberapa kolaborator, merangkul pelaku industri otomotif dan fashion.
Indonesia Diecast Expo 2023 sukses digelar, dan hasil lelang miniatur bisa tembus Rp 83 juta.
HPT Motorsport rangkul para pengguna atau penggemar pelek BBS, dengan mengadakan meet-up BBS on the Weekend.